Saturday, January 09, 2010

Sumbar (hari 1)

Tiga keluarga menghabiskan liburan tahun baru 2009 dengan berkeliaran di jalan berkeliling sebagian Sumatera Barat.

Malam pergantian tahun di Rantau Berangin. Ada juga yang bermain kembang api ...



Makan durian di Pendakian Tujuah Baleh, Pangkalan.

Setelah salat subuh di mesjid di Tabek Patah, perjalanan dilanjutkan ke Ombilin.


Awan menyelimuti lembah di Sungai Tarap

Oleh-oleh khas Ombilin/Singkarak: berbagai jenis ikan asin termasuk ikan bilis yang hanya ada di Danau Singkarak



Sarapan di Rumah Makan Angin Santai di pinggir Danau Singkarak






Menu: palai ikan bilis dan pangek ikan nila


Pagi di Danau Singkarak


Dari Singkarak perjalanan diteruskan ke Solok, menuju ke Lubuk Selasih dan seterusnya ke Alahan Panjang untuk ke Danau Kembar.



Salat Jumat di Mesjid Tuo Kayu Juo

Hamparan kebun teh di kaki Gunung Talang antara Lubuk Selasih - Alahan Panjang



Makan siang bersama di tepi Danau Diatas





Karena hujan mulai turun dan semakin melebat, rencana ke Danau Dibawah dibatalkan. Perjalanan diteruskan ke Padang melewati Lubuk Selasih dan Tinjau Laut.

No comments:

Post a Comment